Pada hari Kamis, tanggal 18 Agustus 2022, Bank Indonesia (BI) dan pemerintah Indonesia telah resmi meluncurkan uang Rupiah Indonesia tahun emisi 2022. Uang Rupiah Indonesia tahun emisi 2022 ini terbaru dan secara resmi berlaku sebagai alat pembayaran yang sah di Negara Kesatuan Republik Indonesia. Uang Rupiah tahun Emisi 2022 yang...Continue Reading
Uang kartal adalah uang yang diterbitkan oleh Bank Sentral dan dapat digunakan sebagai alat pembayaran yang sah dalam kegiatan transaksi jual-beli sehari-hari. Ada juga yang mendefinisikan uang kartal sebagai jenis uang yang berbentuk kertas maupun logam yang telah ditetapkan oleh pemerintah melalui undang-undang dan berfungsi sebagai alat pembayaran yang sah....Continue Reading
Uang kertas ialah uang yang terbuat dari bahan kertas. Uang jenis ini hanya memiliki nilai nominal dan nilai tukar yang tinggi. Uang kertas, tidak dibuat dari kertas biasa karena bahan kertas biasa tidaklah awet, mudah rusak karena uang kertas sering dilipat dan terkena air. Uang kertas terbuat dari bahan kapas....Continue Reading